Vardy mencetak gol penyeimbang ketika Leicester menghadapi MU di Community Shield pekan lalu. Sementara Zlatan mencetak gol yang menentukan kemenangan Setan Merah dengan skor 2-1 di Wembley.
Namun hal tersebut rupanya tidak membuat Ferdinand lantas enggan memberikan pujian pada Vardy, yang sempat digoda untuk bergabung dengan Arsenal di musim panas.
"Saya lebih senang bermain menghadapi Zlatan, alasannya adalah ia lebih sering merebut bola, ia tidak benar-benar berlari dari belakang dan membuat anda bertanya-tanya. Bek tidak ingin berlari di depan gawang mereka sendiri," tutur Ferdinand pada BT Sport.
"Namun Vardy, ia meminta anda memberikan kemampuan fisik terbaik anda. 'Bisakah anda bermain dengan saya selama 90 menit', dan amat sulit bagi seorang bek untuk melakukannya." [initial]
(bts/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Dengan Mourinho, MU Akan Jadi Tim Paling Dibenci Lagi
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 23:47
-
Ditinggal Pogba, Ogbonna Yakin Juve Baik-baik Saja
Liga Italia 8 Agustus 2016, 23:47
-
Foto: Pogba Akhirnya Tiba di Carrington
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 23:20
-
Ada Pogba, MU Calon Juara Liga Champions
Liga Champions 8 Agustus 2016, 23:15
-
Luke Shaw Senang Akhiri Derita Dengan Piala
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 22:47
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR