Bola.net - - Legenda Manchester United, Rio Ferdinand, belum lama ini mengaku menyesal karena Renato Sanches akhirnya justru memilih untuk bergabung dengan Bayern Munchen.
United sebenarnya hampir mendapatkan pemain berbakat asal Portugal itu, namun mereka akhirnya kecolongan oleh Bayern, yang mengaku beruntung bisa merekrut Sanches karena para anggota manajemen MU lebih memilih berlibur ketimbang merampungkan transfer sang bintang muda.
Sanches sendiri akhirnya memainkan peran yang cukup penting dalam keberhasilan Portugal untuk memenangkan Euro 2016, dengan mengalahkan Prancis di partai final.
Renato Sanches
"Jika saya adalah seorang pemandu bakat, Sanches akan langsung bergabung dengan Manchester United," tutur Ferdinand menurut A Bola.
"Saya akan menarik rambutnya dan membawanya ke sini."
"Dia adalah pemain yang masih muda, modern, memiliki kemampuan teknik, dan juga punya karakter yang hebat."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
LA Galaxy Konfirmasi Rumor Rooney dan Ibrahimovic
Liga Inggris 10 November 2016, 22:50 -
MU Tertarik dengan Pemain Muda Arsenal Ini
Liga Inggris 10 November 2016, 22:07 -
Ferdinand: MU Anggap Ronaldo Lebih Hebat dari Ronaldinho
Liga Inggris 10 November 2016, 16:00 -
'Shaw Harusnya Marah pada Mourinho'
Liga Inggris 10 November 2016, 14:30 -
Neville Anggap MU Belum Siap Juara
Liga Inggris 10 November 2016, 14:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR