Seandainya ada pemain atau sosok-sosok lain yang berusaha melangkahi kekuasaannya, Fergie tak pernah ragu untuk mendepaknya. Hal itu sudah dibuktikannya sendiri dalam banyak kesempatan di Manchester United.
Sudah banyak nama-nama besar di United yang harus angkat kaki karena berseteru dengan Fergie. David Beckham dan Roy Keane sudah mengalaminya. Seandainya Fergie masih berkuasa, bukan tak mungkin Wayne Rooney juga sudah dijual.
"Sebelum saya datang ke United, saya mengatakan kepada diri saya sendiri untuk tidak mengizinkan siapa pun untuk jadi lebih kuat dari saya. Karakter saya harus lebih besar dari orang-orang lain di klub. Itu vital," ujar Fergie.
Fergie sendiri akhirnya memutuskan untuk pensiun setelah mengantarkan United menjadi juara Premier League musim lalu. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Manchester Jadi Ajang Comeback Rooney?
Liga Inggris 11 September 2013, 23:45
-
United Akan Jiplak Fanzone City
Bolatainment 11 September 2013, 22:46
-
Fergie: Tak Ada Yang Boleh Lebih Kuat Dari Saya
Liga Inggris 11 September 2013, 20:56
-
Man United Incar Bek Muda Sheffield United
Liga Inggris 11 September 2013, 16:33
-
Arsenal Ogah Biarkan United Melenggang Rayu Benteke
Liga Inggris 11 September 2013, 15:56
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR