
Bermain di Etihad Stadium, Manchester City justru gagal meraih tiga poin penuh setelah hanya bermain imbang tanpa gol. Kegagalan mengalahkan The Toffess ini adalah yang ketiga kalinya musim ini.
Usai pertandingan, Fernando pun mengungkapkan bagaimana perasaannya usai hasil tersebut.
"Ini adalah pertandingan yang sangat membuat frustrasi," ujarnya di situs resmi klub.
"Tujuan kami adalah untuk meraih tiga poin, tapi kami tak bisa mengalahkan mereka sehingga kami kecewa," tandasnya.
Dengan tambahan satu poin tersebut, Manchester City masih menempati posisi ketiga klasemen dengan 40 poin, tertinggal tiga poin dari Arsenal dan Leicester City.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Klaim City Layak Menang Lawan Everton
Liga Inggris 14 Januari 2016, 10:40
-
Fernando Minta Manchester City Move On
Liga Inggris 14 Januari 2016, 10:30
-
Hart: Malam Yang Frustrasi Bagi City
Liga Inggris 14 Januari 2016, 10:02
-
Man City Layak Dapat Penalti Atau Tidak, Ini Kata Fernando
Liga Inggris 14 Januari 2016, 09:44
-
Fernando Kecewa Berat Hanya Main Imbang Lawan Everton
Liga Inggris 14 Januari 2016, 09:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR