Pemain dengan bandrol 49 juta poundsterling ini menjalani debut ketika Manchester City menghadapi West Brom. Penampilan Sterling cukup memuaskan. Namun sayang, ia tampak masih gugup karena harga mahal yang tersemat pada dirinya.
"Saya rasa debut Sterling berjalan bagus. Namun pertanyaan adalah, 'mampukah ia memanfaatkan peluang?'," Goater mempertanyakan. "Ia tidak bisa memaksimalkan setiap peluang yang ia dapat," lanjutnya.
Namun demikian, Goater menilai rasa gugup yang tampak pada Sterling saat menjalani debut akan segera berlalu. Dan, Goater yakin Sterling akan banyak membantu tim.
"Bagi saya, dia adalah pemain hebat yang datang ke City. Saya senang dia gabung dan saya rasa dia akan melakukan pekerjaan hebat untuk tim ini," tegasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Finishing Raheem Sterling Masih Mengkhawatirkan
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 22:31
-
Banding Ditolak, Courtois Absen Lawan City
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 22:30
-
Ketimbang Bermain Bola, Balotelli Lebih Sering Bermain Twitter
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 19:23
-
Zanetti: Jovetic Pemain Yang Menentukan
Liga Italia 11 Agustus 2015, 14:59
-
Mangala Puji Pemain Baru Manchester City
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 14:24
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR