Bola.net - - Roberto Firmino mengakui pengaruh besar Philippe Coutinho di . Ia mengaku senang bisa bermain bersama kompatriotnya asal Brasil tersebut.
Saat ini, Liverpool berada di peringkat pertama klasemen Premier League setelah menang atas Watford dengan skor 6-1 di laga terakhir. Dari 11 pertandingan, The Reds baru sekali kalah.
Firmino sendiri telah mengumpulkan lima gol dan memberikan tiga assist musim ini. Ia mengatakan merasa cocok bermain bersanding Coutinho yang disebutnya sebagai 'pesulap'.
"Kami punya pikiran sama, kami tahu apa yang akan kami lakukan sebelum mendapatkan bola. Kami paham satu sama lain dalam pertandingan dan dengan skill kami semuanya berjalan baik," kata Firmino seperti dikutip Daily Express.
"Philippe adalah seorang pesulap, yang bisa melakukan sulap dalam setiap tendangan, yang selalu membantu dengan mencetak gol dan pergerakannya yang luar biasa. Ia selalu melakukan yang terbaik di atas lapangan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Collymore Minta Klopp Pikir Ulang Sebelum Lepas Sturridge
Liga Inggris 15 November 2016, 23:57
-
Capello Anggap Chelsea Bisa Lebih Sukses Ketimbang Liverpool
Liga Inggris 15 November 2016, 23:16
-
Firmino Beber Pengaruh Coutinho di Liverpool
Liga Inggris 15 November 2016, 23:12
-
Buru Striker Baru, Liverpool Incar Lacazette
Liga Inggris 15 November 2016, 22:16
-
Coutinho: Jurgen Klopp Bawa Mentalitas Juara ke Liverpool
Liga Inggris 15 November 2016, 21:46
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR