Setan Merah tinggal selangkah lagi menuju final, namun De Gea gagal menangkal tembakan mendatar Phil Bardsley di menit 119. Meski akhirnya menang 2-1, United harus gigit jari setelah mereka takluk lewat drama adu penalti. Tapi Fletcher ogah menyalahkan sang kiper.
"David sudah begitu fantastis. Dalam 18 bulan terakhir, saya tak merasa ada kiper yang lebih baik darinya. Ia sudah menjadi sinar terang, salah satu aspek positif (di skuat United) musim ini," belanya dalam wawancara dengan MUTV.
Fletcher juga yakin kegagalan itu tak akan mempengaruhi eks kiper Atletico Madrid itu dan De Gea akan baik-baik saja di masa mendatang.
"Ia kecewa, sama seperti semua orang, namun ia akan menunjukkan betapa ia kiper yang hebat. Ia menebus kesalahan dalam adu penalti dengan dua penyelamatan, dan kami yang seharusnya tampil lebih baik dengan eksekusi penalti. Semua kiper melakukan kesalahan, sayangnya untuk David itu terjadi malam ini," imbuhnya.[initial]
Kick and Premier League Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Albania Menyerah Kejar Januzaj
Piala Dunia 23 Januari 2014, 23:25
-
Manajer Fulham Ikut Komentari Transfer Juan Mata
Liga Inggris 23 Januari 2014, 22:30
-
Kepastian Juan Mata ke United Tunggu Kedatangan Salah?
Liga Inggris 23 Januari 2014, 21:30
-
Bruce: Kedatangan Mata Akan Mengangkat Pemain United
Liga Inggris 23 Januari 2014, 21:07
-
Mancini Beri Dukungan Kepada Moyes
Liga Inggris 23 Januari 2014, 20:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR