Kini, Tottenham Hotspur menjadi penghalang di babak perempat final (18/12). Lama tak meraih gelar, The Magpies pun ingin melangkah sejauh mungkin di ajang ini. Oleh karenanya, Fabriccio Colooccini menegaskan timnya fokus menghadapi Spurs.
"Kami harus fokus ke pertandingan selama 90 menit dan berusaha mengalahkan mereka. Bagi kami ini sangat penting. Kami hanya memikirkan Tottenham saat ini.
"Ini penting bagi kami, klub dan masyarakat Newcastle. Kami harap kami bisa menang." ujar pemain Argentina itu pada Chronicle Live.
Di White Hart Lane pada lanjutan Premier League Oktober lalu, Newcastle keluar sebagai pemenang dengan skor 2-1. [initial]
Capital One Cup 2014-15
- Rodgers: Kontra Bournemouth Akan Jadi Pertandingan Berat
- Preview: Bournemouth vs Liverpool, Tak Bakal Mudah
- Manajer Bournemouth Tak Sabar Bentrok Lawan Liverpool
- Bos Bournemouth: Liverpool Kurang Beruntung Lawan Man United
- Liverpool Diundi Bertemu Bournemouth, Lallana Girang
- Inilah Hasil Drawing Perempat Final Capital One Cup
- Review: Newcastle Pecundangi City di Etihad
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fokus Newcastle Sepenuhnya Untuk Tottenham
Liga Inggris 17 Desember 2014, 04:46
-
Tottenham Harus Tangani Kane Dengan Hati-hati
Liga Inggris 17 Desember 2014, 02:18
-
Hasil Drawing Babak 32 Besar Liga Europa 2014-15
Liga Eropa UEFA 15 Desember 2014, 19:23
-
Panorama Indah dari Ponsel Fans Kala Stadion Gelap Gulita
Open Play 12 Desember 2014, 14:02
-
Highlights UEL: Besiktas 1-0 Tottenham
Open Play 12 Desember 2014, 10:40
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR