Bola.net - - Timothy Fosu-Mensah telah resmi menjadi pemain baru Crystal Palace untuk musim 2017/18 mendatang. Di klub barunya ini, Fosu-Mensah dijanjikan sebuah peran yang penting dalam tim.
Fosu-Mensah bergabung dengan Palace dengan status pemain pinjaman dari Manchester United. Pemain berusia 19 tahun ini akan berada di Sulhurst Park hingga satu musim ke depan. Kedatangannya melengkapi aksi Palace yang sebelumnya telah menggaet Jairo Riedewald dan Ruben Loftus-Cheek
Bergabungnya Fosu-Mensah disambut dengan baik oleh pelatih Palace, Frank de Boer. Sang pelatih yang pernah bekerja sama dengan Fosu-Mensah di Ajax, menjanjikan peran penting yang tidak didapatkan selama di United.
"Fosu-Mensah adalah pemain yang memiliki kecepatan dan fisik yang luar biasa. Situasi saat ini, Anda butuh pemain dengan kekuatan dan kecepatan. Ia juga bisa main di posisi gelandang," ucap De Boer di laman resmi klub.
"Saya melihat dia bisa masuk dalam sistem kami sebagai bek kanan tapi dia juga bisa bermain di posisi full back dalam skema 4-3-3," sambung mantan pelatih Inter Milan ini.
Wins the ball ⚽️
Reads the game 📖
Unbelievably quick 🏎💨
Hear more from @tfosumensah and @FdeBoerofficial on https://t.co/TTogt72Aro! #TFM24 pic.twitter.com/gNXvAw6Pck
— Crystal Palace F.C. (@CPFC) August 10, 2017
Palace akan menjalani laga pertamanya di Premier League pada akhir pekan nanti. Cristian Benteke dan kawan-kawan akan menjamu tim promosi Huddersfield Twon pada hari Sabtu (12/8) mendatang.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Akui Tengah Gelar Negosiasi Kontrak Dengan Ibrahimovic
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 22:12 -
Moyes: Pogba Bukan Pemain Spesial
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 22:07 -
Neville: Chelsea Sekarang Lemah
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 19:54 -
Crespo: Lukaku Pembelian Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 16:00 -
Rose Kritik Tottenham Gara-gara Mourinho?
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR