Didatangkan untuk menggantikan posisi Brendan Rodgers yang dipecat, banyak harapan yang mengiringi kehadiran Klopp.
Meskipun performa The Reds bersama Klopp naik turun, termasuk kala di final Capital One Cup melawan Manchester City, namun Fowler yakin bahwa Klopp tengah membangun sesuatu di Liverpool.
"Saya benar-benar percaya Klopp tengah membangun sesuatu yang istimewa. Dia seorang pemenang sejati dan membuat saya terkesan di semua aspek," ujarnya.
"Rekor-rekornya adalah jeritan kesuksesan. Dia adalah orang yang tepat untuk pekerjaan ini," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontra City, Lucas Kemungkinan Absen Bela Liverpool
Liga Inggris 1 Maret 2016, 23:45
-
Klopp Pertimbangkan Beri Flanagan Kontrak Baru
Liga Inggris 1 Maret 2016, 23:11
-
Klopp Mulai Fokus Persiapan Untuk Musim Depan
Liga Inggris 1 Maret 2016, 22:05
-
Perebutan Juara Tak Menarik Bagi Klopp
Liga Inggris 1 Maret 2016, 22:02
-
Jurgen Klopp Tetap Bela Mignolet
Liga Inggris 1 Maret 2016, 21:57
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR