Musim panas lalu, nama Suarez memang santer diberitakan akan hengkang dari Anfield. Apalagi The Reds tak berlaga di panggung tertinggi Eropa, Liga Champions, yang memang menjadi idaman Suarez sejak lama.
Beberapa klub telah antri mendapatkan tanda tangan pemain asal Uruguay tersebut, tak terkecuali Arsenal yang disebut telah menyiapkan tawaran senilai 40 juta poundsterling. Namun harapan tersebut pupus setelah Liverpool menolak melepas aset berharganya tersebut.
"Tak seorangpun ingin menjual pemain terbaiknya, jadi apa yang dilakukan Liverpool adalah hal wajar. Semua orang di klub tahu bagaimana pentingnya Suarez. Jika Anda memiliki ambisi kembali ke top flight, Anda harus mempertahankan pemain seperti Suarez. Ini karena Suarez merupakan pemain yang memiliki karakter juara," ujar De Boer kepada Four Four Two.
"Dia selalu ingin menjadi pemain penting bagi rekan satu tim. Dia selalu melakukan itu di Ajax dan Anda dapat melihat dia melakukan hal yang sama di Liverpool saat ini," tandasnya. (fft/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bila Memang Layak, Gerrard Siap Latih Liverpool
Liga Inggris 2 November 2013, 20:57
-
Frank de Boer Dukung Langkah Liverpool Pertahankan Suarez
Liga Inggris 2 November 2013, 17:39
-
Moyes: Rooney-Van Persie Lebih Baik Dibanding Suarez-Sturridge
Liga Inggris 2 November 2013, 17:04
-
Masuk Nominasi Ballon d'Or, Suarez Pilih Merendah
Liga Inggris 2 November 2013, 13:50
-
Rodgers Tertawakan Tawaran Arsenal Untuk Suarez
Liga Inggris 2 November 2013, 12:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR