Bola.net - - Inter Milan dikabarkan tengah menimang potensi untuk mendatangkan Gael Clichy dengan status bebas transfer dari Manchester City musim panas ini.
Nerazzurri memang tengah mencari bek baru dan Clichy, yang akan berusia 32 tahun bulan depan, diyakini masuk dalam salah satu target mereka.
Dilaporkan oleh Radio Kiss Kiss Napoli, direktur Inter, Walter Sabatini dan Piero Ausilio sedang mempertimbangkan untuk mendatangkan bek sayap asal Prancis tersebut.
Namun ada ada satu masalah yang bisa mengganjal keinginan Nerazzurri itu, yakni masalah gaji tinggi Clichy, meskipun sang pemain akan didatangkan dengan bebas transfer.
Gael Clichy sendiri telah berada di Inggris sejak 2003 dan bermain untuk Arsenal sebelum gabung Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Optimis Jegal City Dalam Perburuan Walker
Liga Inggris 18 Juni 2017, 20:48
-
Dirumorkan Out dari Juve, Alves: Jangan Sebar Kabar Sampah
Liga Italia 18 Juni 2017, 17:53
-
Dani Alves Menuju Manchester City?
Liga Italia 18 Juni 2017, 05:45
-
Gael Clichy Masuk Bidikan Inter Milan?
Liga Inggris 18 Juni 2017, 05:30
-
Manchester City Hubungi Ronaldo
Liga Inggris 17 Juni 2017, 22:40
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR