
Langkah Liverpool di ajang tersebut terhenti setelah mereka dikalahkan dengan skor 2-1 oleh Aston Villa. Walau sempat unggul dahulu, namun The Reds gagal mempertahankan keunggulannya.
Skuat Liverpool sendiri sebenarnya bertekad untuk bisa memberikan kado juara kompetisi tersebut sebagai hadiah perpisahan bagi Gerrard yang akan pindah ke MLS di akhir musim ini. Redknapp pun mengatakan bahwa perasaan skipper 34 tahun itu pasti hancur lebur. Namun, bukan karena gagal meraih trofi bagi dirinya sendiri, namun karena gagal mengantarkan The Reds melaju ke final dan menjadi juara.
"Sayang sekali ia gagal melaju ke final. Namun ia mungkin sudah meraih lebih banyak hal di Liverpool ketimbang dari yang pernah ia bayangkan," tulis Redknapp dalam kolomnya di Daily Mail.
"Jika ada orang yang lebih memikirkan timnya ketimbang dirinya sendiri, itulah Stevie. Perasaannya pasti sangat hancur karena gagal melaju ke final untuk mengantarkan klubnya, bukan karena demi dirinya sendiri," sambung Redknapp. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan: Aston Villa 2 vs 1 Liverpool
- Rodgers Akui Villa Lebih Perkasa
- Rodgers Sebut Liverpool Terlalu Pasif
- Gol Dianulir, Balotelli 'Speechless'
- Rodgers: Wasit Merugikan Kami
- Ganti Taktik, Ini Penjelasan Rodgers
- Rodgers Beber Alasan Ganti Markovic Dengan Balotelli
- Lawan Villa, Rodgers Puji Performa Gerrard
- Carragher Beri Pembelaan Untuk Rodgers
- 'Lawan Aston Villa, Liverpool Kebingungan'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard Keluhkan Lemahnya Mental Liverpool
Liga Inggris 20 April 2015, 21:12
-
'Liverpool Akan Kesulitan Cari Pengganti Gerrard'
Liga Inggris 20 April 2015, 19:31
-
Gagal ke Final Piala FA, Redknapp Yakin Gerrard 'Hancur'
Liga Inggris 20 April 2015, 17:54
-
Sherwood: Villa Mendominasi Jalannya Laga Lawan Liverpool
Liga Inggris 20 April 2015, 17:29
-
MU Siap Hancurkan Rencana Transfer Liverpool di Musim Panas
Liga Inggris 20 April 2015, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR