Sneijder, 28, sudah diizinkan mencari klub baru oleh Inter di bursa Januari ini. Diklaim Mirror, Liverpool telah menghubungi pihak Inter untuk menanyakan situasinya. Namun, Liverpool mundur setelah mengetahui besaran gaji playmaker Belanda yang juga diinginkan Galatasaray itu.
Liverpool sendiri membatasi gaji para pemainnya maupun calon rekrutan baru di angka £90.000 per pekan. Jadi, bisa dibilang kini nama The Reds hilang dari daftar kandidat tujuan Sneijder.
Manajer Liverpool Brendan Rodgers pun sudah mengisyaratkan hari Kamis (17/1) kemarin tentang deal untuk Sneijder: "Saya rasa itu takkan pernah terjadi." (mir/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher: Guardiola Mengambil Keputusan Paling Mudah
Liga Inggris 18 Januari 2013, 17:10 -
Rodgers Masih Harapkan Pembelian Musim Dingin
Liga Inggris 18 Januari 2013, 12:10 -
Jack Wilshere Sebut Gerrard Sebagai Panutan
Liga Inggris 18 Januari 2013, 09:00 -
Gaji Sneijder Buat Liverpool Mundur
Liga Inggris 18 Januari 2013, 07:14 -
Rodgers: Liverpool Tidak Akan Belanja Besar
Liga Inggris 18 Januari 2013, 06:05
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR