Xavi merupakan gelandang senior Spanyol yang sudah memainkan peran penting dalam sukses Barcelona di beberapa musim terakhir. Namun yang bersangkutan memutuskan untuk hengkang dari klub musim lalu dan ia bakal melanjutkan karirnya di Qatar bersama Al Sadd.
Hal tersebut membuat Barca dihadapkan pada tugas untuk mencari gelandang anyar yang bisa menggantikan maestro lapangan tengah sekelas Xavi. Menurut laporan yang diturunkan oleh Mercafutbol, radar tim Catalan kini tengah mengarah pada bintang Arsenal, Cazorla. Disebutkan bahwa manajemen klub sudah sepakat bahwa eks Malaga tersebut merupakan sosok yang amat ideal untuk menggantikan Xavi.
Barcelona sendiri masih terikat dengan sanksi embargo FIFA, yang membuat mereka tak bisa mendaftarkan pemain anyar hingga Januari 2016 mendatang. Sementara Cazorla diketahui masih memiliki kontrak dengan durasi dua tahun bersama The Gunners. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak di Barca Segera Habis, Rafinha Santai
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 23:17
-
'Ramos Ditawarkan Sebagai Kartu Truf Pemilihan Presiden Barcelona'
Liga Inggris 19 Juni 2015, 20:54
-
Di Maria Pilih Menjadi Kawan Ketimbang Jadi Lawan Messi
Liga Inggris 19 Juni 2015, 20:36
-
Smalling: Butuh Seluruh Tim Untuk Hentikan Messi
Liga Inggris 19 Juni 2015, 18:11
-
Tinggalkan Barca, Deulofeu Cuma Mau Everton
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 14:24
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR