Hal tersebut, buntut dari ulah Kemenpora memberikan sanksi administratif kepada Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI). Sehingga, segala kegiatan keolahragaan PSSI, tidak lagi diakui. Begitu juga, dengan keputusan atau tindakan yang dihasilkan PSSI.
Dampaknya, Kemenpora mengambil alih hak dan kewenangan PSSI. Sementara pengelolaan tim nasional untuk SEA Games, akan diberikan kepada KONI dan KOI. Adapun kompetisi, tetap dijalankan dengan supervisi KONI dan KOI serta Tim transisi.
"Siapa operatornya, akan ditunjuk Tim Transisi. Saya kira, tidak susah menjalankan kompetisi. Tim Transisi bukan operator, tapi akan menyerahkan kompetisi ke operator. Kalaupun PT Liga Indonesia, posisinya di bawah Kemenpora bukan PSSI," ungkap Deputi V Bidang Harmonisasi dan Kemitraan Kemenpora, Gatot S Dewa Broto.
"Semua akan ditangani Tim Transisi. Pokoknya, berbagai kemungkinan bisa terjadi. Apa yang biasa dilakukan PT LI, akan dikerjakan Tim Transisi. Namun, Tim Transisi akan menunjuk operator untuk menggulirkan pertandingan. Kami sepertinya sudah ada bayangan. Tinggal digulirkan Tim Transisi saja," tuntasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kemenpora Pastikan Pembentukan Tim Transisi Sesuai Mekanisme FIFA
Bola Indonesia 24 April 2015, 22:08
-
Gatot S Dewa Broto: Tidak Susah Menjalankan Kompetisi
Liga Inggris 24 April 2015, 22:02
-
Inilah Alasan Kemenpora Tak Undang Arema dan Persebaya
Bola Indonesia 24 April 2015, 21:26
-
Pekan Depan, Kemenpora Kumpulkan Klub dan PT Liga Indonesia
Bola Indonesia 24 April 2015, 20:25
-
Inilah Alasan Persebaya Ngotot Berkompetisi
Bola Indonesia 24 April 2015, 18:04
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR