Bola.net - - Sebuah pujian besar dilayangkan Diego Simeone kepada Thomas Partey. Pelatih Atletico Madrid menilai sang gelandang punya kualitas yang mumpuni untuk bermain di klub top dunia seperti Manchester United.
Partey sendiri merupakan produk akademi Atletico Madrid. Pemain asal Ghana ini pertama kali mendapatkan debutnya di tim utama Los Cholchoneros pada tahun 2015 silam.
Baru-baru ini, Partey tampil impresif di lini tengah Atletico Madrid. Ia berkontribusi besar saat membawa Los Rojiblancos menang atas Getafe dengan skor 2-0 di akhir pekan kemarin.
Simeone sendiri menilai Partey memiliki kualitas yang layak untuk bermain di tim-tim papan atas dunia. "Saya suka dengan permainan Thomas hari ini," buka Simeone dalam wawancaranya dengan Goal International.
Scroll Berita ini ke bawah untuk membaca pujian lengkap sang pelatih.
Perkembangan Pesat
Simeone sebagai sosok yang mengorbitkan Partey ke tim utama Atletico merasa sangat puas dengan perkembangan sang pemain.
Ia menilai gelandang 25 tahun itu menunjukkan performa yang semakin membaik dari hari ke hari.
"Hari ini Thomas dan Rodrigo [Hernandez] bermain dengan luar biasa. Saya rasa dia sudah berkembang dengan sangat pesat."
Siap Bermain di Level Tertinggi
Simeone juga mengklaim bahwa anak asuhnya tersebut saat ini sudah punya kualitas yang mumpuni untuk bermain di klub-klub terbaik dunia.
"Thomas adalah pemain yang begitu luar biasa. Dia bisa bermain untuk Manchester United atau Manchester City saat ini."
"Kita tengah membicarakan seorang pemain yang hebat saat ini. Saya menilainya dengan sangat tinggi." tandas eks pemain Inter Milan tersebut.
Diincar City
Sebelumnya beredar kabar bahwa Manchester City mengincar tanda tangan Partey sebagai penerus Fernandinho di tim mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Newcastle United vs Manchester City
Liga Inggris 28 Januari 2019, 20:30
-
Prediksi Newcastle United vs Manchester City 30 Januari 2019
Liga Inggris 28 Januari 2019, 20:00
-
Gelandang Atletico Madrid Ini Diklaim Cocok Main Untuk MU
Liga Inggris 28 Januari 2019, 12:40
-
Guardiola Tak Bisa Biarkan Skuat Man City Beristirahat
Liga Inggris 28 Januari 2019, 12:30
-
Guardiola Ingin Man City Bisa Terus Juara Seperti Juventus atau Barcelona
Liga Inggris 28 Januari 2019, 10:40
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR