Bola.net - - Manchester City menjadi tim terakhir yang menunjukkan minat terhadap gelandang , , menurut laporan yang beredar di Inggris.
Pemain 23 tahun dikabarkan masuk dalam daftar pemain yang diincar oleh bos Manchester United, Jose Mourinho,di musim panas. Namun pria Portugal akhirnya sukses menghadirkan Nemanja Matic.
Fabinho masih diperkirakan akan hengkang dari Stade Louis II di musim panas mendatang, dan PSG kabarnya juga siap merekrutnya sekaligus ketika mempermanenkan Kylian Mbappe di akhir musim kompetisi kali ini.
Laporan dari ESPN mengabarkan bahwa meski memilih bertahan di Monaco saat ini, eks pemain Real Madrid itu diinginkan oleh klub kaya raya Manchester City di Januari mendatang.
Fabinho
Josep Guardiola dikabarkan melihat Fabinho, yang dibandrol 67 juta pounds, sebagai pelapis yang tepat untuk Fernandinho. Ia juga terkesan dengan kemampuan sang pemain, yang juga piawai bermain di lini belakang jika memang dibutuhkan.
Fabinho sendiri sebelumnya juga pernah menyatakan ingin hengkang, meski ia sepertinya lebih berminat ditangani oleh Jose Mourinho di Old Trafford.
"Saya merasa dalam kondisi yang baik, tidak ada hal baru yang bisa saya katakan tentang situasi saya, klub sudah mengetahui seperti apa kehendak saya [pindah]," ucap Fabinho pada Agustus silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City dan Arsenal Juga Berminat Rekrut Danilo
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:45
-
Skuat Arsenal Perkirakan Sanchez ke City di Januari
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 14:35
-
Manchester City Siapkan Tawaran Untuk Gelandang Lazio Ini
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 12:11
-
Gelandang Monaco Masuk Radar Manchester City
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 11:40
-
Jesus Klaim Terus Berevolusi di Manchester City
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 10:00
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR