Bola.net - - Legenda Liverpool, Steven Gerrard baru-baru ini memberikan pujian kepada striker muda Manchester United, Marcus Rashford. Gerard percaya bahwa Rashford memiliki masa depan yang cerah namun ia menyayangkan karena sang pemain membela rival abadinya.
Nama Rashford mulai melejit setelah ia mencetak dua gol di laga debutnya kontra Mitdjylland dua tahun yang lalu. Semenjak saat itu pemuda asli Manchester ini mulai memantapkan diri susunan penyerang MU selama dua tahun terakhir.
Pada musim ini Rashford kembali menunjukan performa yang spektakuler. Ia mencetak gol debutnya di Liga Champions saat setan merah mengalahkan FC Basel dengan skor 3-0 kemarin.
Marcus Rashford
Gerrard sendiri percaya bahwa Rashford akan menjadi bintang besar di masa depan. "Dia [Rashford] adalah pesepakbola yang menarik dengan potensi yang tidak terbatas," buka Gerrard kepada BT Sports.
"Bagi seorang winger yang bermain melebar, mereka biasanya tidak mencetak banyak gol. Namun jika mereka menyerang dari posisi yang berlawanan, maka mereka akan mencetak gol."
"Dia [Rashford] memiliki masa depan yang cerah. Dia bermain dengan sangat baik, dan ia memiliki masa depan yang cerah."
"Fakta bahwa ia adalah orang Inggris adalah sesuatu yang sangat bagus, namun itu tidak sepenuhnya bagus karena dia pemain Manchester United. Dia mencetak semua jenis gol, dan anak itu pantas diberikan kredit yang besar." tandas mantan kapten Liverpool tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks MU Ini Terkesan Dengan Performa Morata
Liga Inggris 14 September 2017, 22:21
-
Lampard Sebut Lukaku Mengingatkannya Pada Henry
Liga Champions 14 September 2017, 21:45
-
Lukaku Diminta Untuk Teladani Kisah Drogba di Chelsea
Liga Inggris 14 September 2017, 21:23
-
Ferdinand Mengaku Ketagihan Nonton Liverpool
Liga Inggris 14 September 2017, 20:55
-
Lingard Akui Banyak Belajar dari Rooney
Liga Inggris 14 September 2017, 20:32
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR