Bola.net - - Steven Gerrard mengungkap salah satu area dari permainan , yang rawan menjadi kelemahan mereka.
Legenda itu membicarakan tim asuhan Antonio Conte di BT Sport, usai mereka bermain imbang 1-1 di Anfield semalam.
Ia berbicara mengenai kekuatan dan kelemahan tim dan usai memuji kemampuan Chelsea dalam menyerang, sang legenda juga mengkritik aspek negatif dari permainan mereka.
Chelsea hanya kemasukan 16 gol musim ini atau lebih baik dari tim manapun di liga, namun Gerrard percaya bahwa ada titik lemah yang bisa dimanfaatkan oleh calon lawan Chelsea lainnya di laga berikutnya.
"Chelsea memiliki kekuatan untuk menyerang," tutur Gerrard.
"Namun mereka lemah terhadap umpan silang. Kita lihat ketika mereka melawan Tottenham beberapa pekan lalu, dengan dua tandukan Dele Alli."
"Dan kita lihat itu lagi hari ini. Jordan Henderson melepas dua atau tiga bola yang luar biasa dan begitulah bagaimana anda bisa mengatasi rapatnya pertahanan Chelsea."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Nilai Skuat Chelsea Terbaik di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2017, 22:36
-
Chelsea Berencana Lakukan Revans Pada Arsenal
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:57
-
Ander Herrera Menyerah Kejar Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:56
-
Wenger Cari Pelampiasan Lawan Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:37
-
Matic Yakin Arsenal Tak Akan Bisa Bantai Chelsea Lagi
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:34
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR