Bek Kieran Gibbs pun tak ingin ketinggalan menyuarakan pendapatnya. Pemain berusia 24 tahun tersebut menyatakan bahwa kedatangan Ozil akan membuat Arsenal layak diperhitungkan sebagai kandidat peraih gelar.
"Kedatangan Ozil adalah pesan yang menunjukkan apa yang ingin kami lakukan dan juga capai musim ini," tegas Gibbs yakin.
"Transfer ini adalah sesuatu yang telah lama kami nantikan. Kini kami punya nama besar yang bisa membantu kami mencapai level permainan yang lebih tinggi."
Lebih lanjut, pemain yang bersaing dengan Nacho Monreal untuk mengisi posisi fullback kiri ini berharap Ozil tetap dapat mereplikasi performa gemilangnya di Real Madrid bersama Arsenal.
"Ozil memiliki permainan yang klinis dan teknik kelas dunia. Dia akan mendatangkan banyak masalah bagi lawan-lawan kami. Semoga ia bisa melanjutkan performa apiknya saat masih di Madrid," imbuh Gibbs.
Jika tak ada halangan, Ozil akan menjalani debutnya berkostum Arsenal akhir pekan ini dalam laga melawan Sunderland. [initial] (ap/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maldini: Ancelotti Tahu Madrid Bukan Klub Yang Sabar
Liga Spanyol 10 September 2013, 22:06
-
'Casillas Separuh Jalan Tentukan Masa Depannya'
Liga Spanyol 10 September 2013, 21:31
-
Juventus Disebut Akan Bergerak Untuk Coentrao
Liga Champions 10 September 2013, 21:04
-
22 September, Ronaldo Bergaji Termahal Dunia
Liga Spanyol 10 September 2013, 17:14
-
'Sejak Dulu Perez Selalu Inginkan Buffon, Bukan Casillas'
Liga Spanyol 10 September 2013, 16:58
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR