Gibson, yang hanya mencatat 31 penampilan untuk Setan Merah antara 2005 hingga 2012, memiliki pengalaman menarik ketika bermain bersama Rooney.
Sang top skorer Inggris, yang sudah membuat 53 gol untuk negaranya, pergi dari Everton di usia 18 tahun dan sejak saat itu ia membuat tak kurang dari 350 penampilan untuk klub.
"Anda bisa katakan bahwa ia pemain spesial, ketika baru pertama melihatnya," tutur Gibson pada Liverpool Echo.
"Saya sudah melihatnya di TV, namun melihatnya dari dekat ketika berlatih dan kemudian mulai bermain dengannya, anda merasa bahwa anak ini sedikit spesial."
"Hal tersebut membuat saya merasa tua, karena ia sudah mendapat laga testimonial dan ia dua tahun lebih tua dari saya! Namun saya bangga untuknya. Ia pantas mendapatkannya." [initial]
(ech/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Konyol, Lingard Salah Twitt Laga Testimonial Rooney
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 23:31
-
Mourinho Ingin Beli Bek Seperti Nemanja Vidic
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 22:50
-
Pemain MU Akan Senang dengan Mourinho Seperti pada Ferguson
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 22:28
-
Ibrahimovic: Karir Rooney Fantastis
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:47
-
Marcos Rojo Tolak Tinggalkan MU untuk Pindah ke Klub Tiongkok
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:34
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR