Giggs, yang kini bekerja sebagai asisten manajer di klub, mentas dari tim muda United sekitar 25 tahun silam.
Musim ini, para penggemar melihat manajer Louis van Gaal memberikan kesempatan pada para pemain muda berbakat seperti Marcus Rashford dan Cameron Borthwick-Jackson.
"Hal hebat mengenai United adalah selalu ada jalan untuk bisa menembus tim utama. Saya kira tidak akan mudah untuk bisa berada di sana, ketika saya masih muda, namun ternyata itu lebih mudah dari yang saya kira," tutur Giggs pada Guardian.
"Semua punya kesempatan dan untuk bermain baik, namun kemudian anda harus berusaha sekuat tenaga agar bisa terus bertahan di tim. Kehilangan form sedikit saja, maka publik akan ingin mencari semua tentang anda. Mereka akan mengenali anda ketika berjalan di luar."
"Anda tidak bisa mempersiapkan diri terhadap hal-hal seperti ini. Selalu sulit untuk masuk tim inti sebagai pemain muda, namun bertahan jauh lebih sulit." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sindir UEFA Yang Tak Hukum Fellaini
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 23:38
-
Darmian Bantah Akan Tinggalkan MU
Liga Inggris 17 Maret 2016, 23:11
-
Tak Ada Blind dan Herrera, Ini Skuat MU Lawan Liverpool
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 21:11
-
Liverpool Siap Kerja Keras Lagi Lawan MU
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 19:06
-
Liga Inggris 17 Maret 2016, 17:59

LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR