Giroud sangat mendukung rencana klub untuk mendatangkan Luis Suarez dari Liverpool. Ia merasa yakin akan bisa bekerjasama dengan maksimal bersama pemain asal Uruguay tersebut.
"Ketika nama Suarez muncul, saya benar-benar menganggap ia akan menjadi pembelian bagus bagi klub. Saya dan dia bisa saling melengkapi. Saya semakin mendapat kepercayaan, terutama musim ini. Tapi saya ulangi lagi, Suarez akan menjadi meriam yang hebat," jelas Giroud kepada L'Equipe.
Selain Suarez, Arsenal juga sempat ngotot ingin mendapatkan Gonzalo Higuain. Niat itu gagal terwujud karena Napoli bersedia membayar lebih mahal kepada Real Madrid. Giroud tak terlalu yakin Higuain akan menjadi pembelian bagus.
"Saya dan Higuain akan menjadi saingan langsung karena dia adalah penyerang tengah murni. Tentu saja saya saat itu sempat sedikit khawatir. Tapi saya tak pernah takut dengan persaingan," imbuhnya. (101/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Ingin Suarez di Arsenal, Bukan Higuain
Liga Inggris 18 September 2013, 22:45
-
Arsenal Ingin Conte Gantikan Wenger
Liga Champions 18 September 2013, 20:46
-
Arsenal Resmi Gaet Bek Muda Nigeria
Liga Inggris 18 September 2013, 15:09
-
Finishing Memalukan Ryo Miyaichi Bersama Arsenal U-21
Open Play 18 September 2013, 14:51
-
Honda Incaran Milan Kini Berstatus Cup-tied
Liga Champions 18 September 2013, 10:12
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR