Bola.net - - Striker , Olivier Giroud, mengungkap apa yang dikatakan oleh manajer Arsene Wenger sebelum ia masuk sebagai pemain pengganti dan mencetak gol penyeimbang di Old Trafford.
Pemain Prancis menggantikan Mohamed Elneny di menit ke-73 ketika tim tamu tengah tertinggal lewat gol Juan Mata, dan ia lantas membantu timnya mencuri satu angka.
Giroud menanduk bola usai menerima umpan Alex Oxlade-Chamberlain ketika laga tinggal meyisakan satu menit di waktu normal.
Ketika ditanya mengenai apa instruksi yang diberikan oleh sang manajer, Giroud mengatakan di laman resmi klub: "Hanya untuk memberikan yang terbaik. Coba untuk menjadi bagian penting. Ikut bertahan di bola mati dan coba membuat rekan yang lain bermain."
"Saya coba memberikan solusi pada rekan setim saya, karena di akhir pertandingan kami sedikit lelah, jadi saya hanya coba untuk memberikan sesuatu yang berbeda, terutama di udara."
"Kami amat bahagia dengan hasil imbang ini dan juga poin ini, dan sekarang kami ingin fokus di laga Liga Champions."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Crooks Puji Gol Mata ke Gawang Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 22:39
-
Bellerin Umumkan Perpanjangan Kontrak di Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 22:10
-
Mahrez Tak Terganggu dengan Rumor Transfer ke Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 21:42
-
Sukses Tundukkan Middlesbrough, Luiz Minta Chelsea Tetap Membumi
Liga Inggris 21 November 2016, 19:50
-
Cech: Giroud Vital untuk Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 15:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR