
Bola.net - Josep Guardiola dikabarkan akan meninggalkan Manchester City dalam waktu dekat ini. Namun, kabar tersebut langsung dibantah agen Guardiola, Josep Maria Orobitg.
Posisi Guardiola sebagai manajer City sedang mendapat sorotan tajam. Itu setelah mereka tersingkir di perempat final Liga Champions dari tangan Lyon.
City memang meraih banyak gelar di pentasi domestik d bawah Guardiola. Namun, mereka tidak bisa berbuat banyak dalam ajang Liga Champions.
Kontrak Guardiola di Stadion Etihad akan habis pada musim panas mendatang. Namun, belakangan ini masa depannya menjadi bahan spekulasi.
Akan Bertahan
Tak ingin spekulasi berkembang liar, agen Guardiola, Josep Maria Orobitg langsung melontarkan bantahan. Ia memastikan kliennya akan tetap bertahan di City pada musim depan.
"Ya, Pep akan bertahan di City 100 persen," ujar Orobitg kepada Goal.
Gagal di Premier League
Selain gagal di Liga Champions, Manchester City juga gagal mempertahankan gelar di Premier League musim ini.
The Citizen mampu hanya finis di posisi kedua. Mereka tertinggal 18 poin dari sang juara, Liverpool.
Juara Piala Liga Inggris
Kendati demikian, Guardiola berhasil mempersembahkan Piala Liga Inggris pada musim ini. Mereka mengalahkan mengalahkan Aston Villa di final.
Ini merupakan trofi kedua Guardiola pada musim ini setelah memenangkan Community Shield pada Agustus tahun lalu.
Ingin lihat jadwal pertandingan, hasil pertandingan dan highlights pertandingan Liga Champions, silakan klik di sini.
Jika kalian juga ingin melihat jadwal pertandingan, hasil pertandingan dan cuplikan pertandingan Liga Europa, silakan klik di sini.
Sumber: Sportsmole
Baca Juga:
- Cari Pengganti Sergio Aguero, City Disarankan Rekrut Lautaro Martinez
- Pemain Man City Mulai Tidak Percaya dengan Josep Guardiola, Tanda Bakal Didepak?
- Tinggalkan Manchester City, David Silva Resmi Gabung Real Sociedad
- Tribut Berkelas Manchester City untuk David Silva: Patung di Etihad Stadium
- Wahai Barcelona, Jangan Repot-repot Berharap Josep Guardiola akan Kembali
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Para Penambang Emas Terbanyak di Liga Champions 2019/20: Barcelona Nomor 3
Liga Champions 18 Agustus 2020, 23:30 -
Musim Depan, Fabinho Incar Lebih Banyak Korban dari Tendangan Roketnya
Liga Inggris 18 Agustus 2020, 22:54 -
Chelsea Pertimbangkan Rekrut John Stones
Liga Inggris 18 Agustus 2020, 21:40 -
Kena 'Ghosting' David Silva, Lazio sakit Hati
Liga Italia 18 Agustus 2020, 19:56 -
Saran Xavi pada Man City Agar Sukses di UCL: Beri Guardiola Uang Lagi
Liga Inggris 18 Agustus 2020, 17:01
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR