Bola.net - - Bos Manchester City, Josep Guardiola, mencoba menjajaki kemungkinan mendatangkan gelandang Real Madrid, Toni Kroos.
Don Balon mengatakan Guardiola menyadari bahwa timnya membutuhkan seorang pemain tengah yang bisa mengatur distribusi bola dengan baik dan Kroos dianggap sebagai pilihan terbaik.
Pria Spanyol itu sebelumnya sudah merestui keinginan manajemen Manchester City untuk memperpanjang kontrak Yaya Toure semusim lagi, namun ia merasa bahwa timnya bakal lebih sempurna dengan kehadiran Kroos.
Toni Kroos
Kroos, yang meninggalkan Bayern sebelum Guardiola mengambil alih, belum lama ini menepis kemungkinan bermain lagi di Bundesliga, meski Madrid kemungkinan besar tidak akan menjadi klub terakhir baginya.
City bakal mendukung Guardiola untuk mendatangkan banyak pemain bintang di musim panas, dan dalam waktu dekat, City sepertinya bakal mengajukan penawaran yang cukup fantastis pada kubu Madrid.
The Citizens menutup musim panas lalu dengan catatan nirgelar. Namun Pep sudah bergerak cepat membenahi skuatnya di musim panas ini. Pria Catalan tercatat sudah berhasil mendatangkan Bernardo Silva dari AS Monaco dan Ederson Moraes dari Benfica sejauh ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Jerman Ini Ajak Ronaldo Tinggalkan Real Madrid
Liga Spanyol 16 Juni 2017, 23:39
-
Ronaldo Dapat Tawaran Pindah dari Klub Premier League
Liga Spanyol 16 Juni 2017, 23:07
-
Messi Terbaik Dunia sehingga Ronaldo Dibandingkan dengannya
Liga Spanyol 16 Juni 2017, 22:49
-
Kasus Pajak Bisa Bikin Ronaldo Tinggalkan Real Madrid
Liga Spanyol 16 Juni 2017, 19:02
-
Madrid Akan Tawarkan 30 Juta Euro Untuk Donnarumma
Liga Italia 16 Juni 2017, 18:09
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR