- Meskipun hanya membeli Riyad Mahrez dari Leicster City di bursa transfer musim panas, Manchester City sudah punya skuat yang lebih dari kompetitif. Contohnya adalah pemain yang ada di lini pertahanan.
Manajer Pep Guardiola punya empat pemain pilihan yang punya kualitas kelas dunia di lini belakang. Mantan pelatih Barcelona punya empat bek tengah yang sudah tidak perlu lagi diragukan kualitas dan kapasitasnya.
Empat pemain tersebut yakni Vincent Kompany, Nicolas Otamendi, Aymeric Lapotre dan John Stones.
Tentu saja tidak ada yang meragukan kualitas keempatnya, begitu juga dengan Guardiola. Manajer asal Spanyol merasa akan ada persaingan ketat di belakang dan dia menjamin bakal memilih pemain secara objektif.
Persaingan Ketat

Pada pertandingan Community Shield akhir pekan lalu, Guardiola memainkan Stones dan Lapotre. Hasilnya, Man City mampu meredam perlawanan Chelsea dan menang dengan skor 2-0. Tapi, itu tak jadi jaminan Stones dan Laporter akan terus jadi pilihan.
"Pada laga melawan Chelsea, kami tidak bisa memainkan Kompany dan Otamendi, mereka tidak bisa bermain. Apakah Anda bilang mereka tak pantas bermain? Mereka layak bermain, tentu saja," ucap Guardiola.
"Mereka layak bermain sama seperti Stones dan Laporter. Pemain yang tak layak bermain adalah yang malas, tidak punya komitmen dan tidak fokus. Tapi, pemain seperti itu tidak ada di Man City," tegas Guardiola.
Dua Generasi Yang Berbeda

Jika menilik komposisi usia dari empat bek tengah yang dimiliki Man City, maka akan terdapat dua generasi berbeda. Otamendi dan Kompany berada pada generasi pertama. Kedua pemain sudah berusia 30 dan 32 tahun.
Sementara itu, Stones dan Laporte ada pada generasi di bawah kedua pemain tersebut. Stones baru berusia 24 tahun, sedangkan Lapoter kini berusia 24 tahun juga.
Video Menarik

(fft/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Fabinho ke Liverpool Terbantu Bernardo Silva
Liga Inggris 12 Agustus 2018, 20:45
-
Guardiola Jamin Persaingan Ketat di Lini Belakang
Liga Inggris 12 Agustus 2018, 16:06
-
Emery Targetkan Gelar Bersama Arsenal
Liga Inggris 12 Agustus 2018, 00:15
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Manchester City
Liga Inggris 11 Agustus 2018, 16:00
-
Prediksi Arsenal vs Manchester City 12 Agustus 2018
Liga Inggris 11 Agustus 2018, 16:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR