Bola.net - - Manajer Manchester City, Josep Guardiola, mengaku dirinya juga tak yakin apakah Sergio Aguero akan bertahan di Etihad atau tidak musim depan.
Aguero selalu jadi bomber nomor satu The Citizen sejak dibeli dari Atletico Madrid pada tahun 2011 silam. Pasalnya pemain asal Argentina ini memiliki insting mencetak gol yang sangat tajam.
Akan tetapi, musim ini ia sedikit tersingkirkan sejak hadirnya Guardiola di klub tersebut. Apalagi City kini memiliki penyerang baru yang juga sangat menjanjikan, Gabriel Jesus.
Aguero pun disebut-sebut mulai tak kerasan dan bisa jadi segera meninggalkan City. Beberapa klub besar Eropa pun sudah mulai dikait-kaitkan dengan bomber 28 tahun tersebut.
Guardiola kemudian ditanya oleh Sky Sports apakah dirinya merasa takut sang striker akan hengkang pada musim depan. inilah jawaban dari mantan arsitek Barcelona tersebut.
"Di akhir musim saya tak tahu. Saya tahu betapa sulitnya menememukan seorang pencetak gol ulung," ujar Guardiola.
"Saya berharap ia bertahan, tapi saya tak tahu apa yang akan terjadi. Bahkan dalam karir saya, saya tak tahu apa yang akan terjadi di akhir musim nanti," tegasnya.
Baca Juga:
- Aguero Kian Tak Betah di Manchester City
- Guardiola: Aguero Tahu Apa yang Saya Inginkan
- Guardiola Tegaskan Tak Akan Lepas Aguero dari City
- Disingkirkan Gabriel, Bos Argentina Akan Temui Aguero
- PSG Tidak Berminat Datangkan Aguero
- Inter Milan Panaskan Bursa Perburuan Aguero
- AC Milan Targetkan Aubameyang dan Aguero
- Aguero Diperkirakan Bakal Tinggalkan City Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tak Bisa Pastikan Masa Depan Aguero
Liga Inggris 13 Februari 2017, 22:21
-
City Incar Duo Bek Tengah Muda Asal Prancis
Liga Inggris 13 Februari 2017, 18:41
-
Man City Tak Mau Dicoret Dari Persaingan Juara
Liga Inggris 13 Februari 2017, 17:46
-
Wilshere Tak Terbuai Pujian Josep Guardiola
Liga Inggris 13 Februari 2017, 14:45
-
Yaya Toure: Saya Masih Kuat Main Lima Tahun Lagi
Liga Inggris 13 Februari 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR