Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola mengaku sangat antusias jelang laga semi final FA Cup akhir pekan nanti. Pep menyebut ia sudah tidak sabar untuk bermain di salah satu stadion terpenting dalam karirnya tersebut.
Seperti yang sudah diketahui, Manchester City akan berlaga di semi final FA Cup akhir pekan ini. Mereka akan berhadapan dengan tim asal London, Arsenal di stadion kebanggaan masyarakat Inggris, Wembley.
Guardiola sendiri memiliki kenangan yang manis di markas TImnas Inggris tersebut. Ia memenangkan Liga Champions sebagai pemain pada tahun 1992 dan juga memenangkan Liga Champions saat ia menjabat manajer Barcelona tahun 2011 yang lalu.
Josep Guardiola, tahun 1999
Guardiola sendiri ingin mengulangi kenangan yang manis tersebut pada akhir pekan ini. "Dalam hidup saya, Wembley merupakan salah satu yang terpenting dalam kehidupan sepakbola saya," ungkap Guardiola kepada Sportsmole.
"Kami berhasil memenangkan trofi Liga Champions pertama kami ketika Ronald Koeman mencetak gol fantastis ke Sampdoria yang diperkuat [Roberto] Mancini. Yang kedua, kami mengalahkan salah satu tim terbaik di dunia, Manchester United di Wembley. Saya masih mengingat bagaimana permainan kami dan saya akan selalu mengenangnya dalam hati."
"Kembali ke Wembley selalu spesial. Ada banyak hal yang masih perlu kami perjuangkan. Kami ingin mencapai babak final dan bermain di Liga Champions musim depan." tutup mantan pelatih Barcelona tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tak Sabar Bermain di Wembley
Liga Inggris 22 April 2017, 23:10
-
Lawan Arsenal, De Bruyne Ingin Lanjutkan Tren Positif
Liga Inggris 22 April 2017, 18:44
-
De Bruyne: Arsenal Tim Yang Tangguh
Liga Inggris 22 April 2017, 18:19
-
De Bruyne Bertekad Tutup Musim Dengan FA Cup
Liga Inggris 22 April 2017, 18:03
-
Wenger Tak Merasa Tertekan Lawan City
Liga Inggris 22 April 2017, 16:22
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR