Dua pemain di atas tak bermain sejak menit awal ketika City menghadapi Barcelona di Liga Champions dalam kekalahan 4-0 tengah pekan kemarin. Hal itu kemudian memunculkan spekulasi bahwa Aguero dan Kompany akan bernasib sama dengan Joe Hart.
Namun ketika ditanya kenapa tak menurunkan dua pemainnya tersebut, Guardiola menjelaskan karena hal tertentu; Aguero tak bermain karena terkait taktik sementara Kompany karena masih belum bugar setelah mengalami cedera.
"Ketika Sergio meninggalkan Manchester City, itu adalah keputusannya sendiri. Saya menghargainya sebagai pemain sepakbola dan sebagai pria atas apa yang telah ia lakukan di sini," terang Guardiola terkait masa depan Aguero di City.
"Vincent belum sepenuhnya bugar, itulah kenapa saya memilih Pablo Maffeo [ketika menghadapi Barca]. Kami sangat menghargainya. Wajar saja jika Vincent Kompany duduk di bangku cadangan."
Man City sendiri pada akhir pekan ini akan menjalani pertandingan menghadapi Southampton dalam lanjutan Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tegaskan Tak Akan Ubah Gaya Main di Man City
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:36
-
Meski Dibantai Barca, Wenger Ogah Remehkan Man City
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:17
-
Guardiola Bela Kesalahan Claudio Bravo
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:16
-
Guardiola Tegaskan Aguero dan Kompany Masih dalam Rencananya
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 22:22
-
Kritik Pada Guardiola Bermotif Politis
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 20:34
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR