The Citizens akan bermain melawan Manchester United asuhan Jose Mourinho pada 10 September di Old Trafford, dan pemain Jerman mengaku ia akan sabar menanti perkembangan kondisinya.
"Saya bekerja keras untuk pemulihan saya dan semuanya berjalan dengan baik, jadi saya berharap di akhir Agustus atau di awal September - tentu saja, itu semua tergantung pada bagaimana perkembangan yang terjadi dalam beberapa hari atau pekan mendatang," tutur Gundogan menurut laman resmi klub.
"Mungkin setelah kualifikasi Piala Dunia dan juga derby Manchester, itu akan jadi amat bagus."
Gundogan merupakan pemain pertama yang direkrut oleh Josep Guardiola di musim panas. Namun eks Borussia Dortmund itu mengalami cedera sejak Mei, yang memaksanya absen di Euro 2016. [initial]
(mcfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andalkan Hart, Guardiola Tak Jadi Beli Kiper Baru
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 23:48
-
Manchester City Segera Segel Transfer Marlos Moreno
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 11:39
-
Gundogan Kebut Pemulihan demi Derby Manchester
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 10:09
-
Ronaldo: Gabriel Jesus Mirip Saya
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 09:23
-
Fakta Menarik Gabriel Jesus, Wonderkid Baru Manchester City
Editorial 4 Agustus 2016, 08:54
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR