
Bola.net - Chelsea menang besar saat menghadapi Middlesbrough. Mauricio Pochettino senang dengan performa lini serang timnya karena tampil sangat tajam.
Chelsea menjamu Middlesbrough pada laga leg kedua semifinal Carabao Cup 2023/2024, Rabu (24/1/2024) dini hari WIB. The Blues menang dengan skor telak 6-1 di Stamford Bridge.
Cole Palmer tampil impresif dengan memborong dua gol pada laga ini. Empat gol lainnya tercipta dari bunuh diri Jonny Howson, Enzo Fernandez, Axel Disasi, dan Noni Madueke.
Boro sempat mencetak gol hiburan lewat aksi Morgan Rogers. Berkat hasil ini, Chelsea pun berhak lolos ke partai final dengan agregat skor 6-2.
Lini Depan Tajam

Pochettino memuji performa timnya saat mengalahkan Middlesbrough. Menurutnya, lini depan The Blues tampil sangat tajam pada pertandingan ini.
"Hari ini kami sangat tajam di depan gawang," kata Pochettino kepada Sky Sports.
"Kami tidak melakukan itu di leg pertama dan kami kecewa. Hari ini kami benar-benar bagus dan saya pikir itulah yang membedakannya."
Sumber: BBC
Hasil dan Jadwal Lengkap Semifinal Carabao Cup 2023/2024

Rabu, 10 Januari 2024
03:00 WIB - Middlesbrough 1-0 Chelsea
Kamis, 11 Januari 2024
03:00 WIB - Liverpool 2-1 Fulham
Rabu, 24 Januari 2024
03:00 WIB - Chelsea 6-1 Middlesbrough
Kamis, 25 Januari 2024
03:00 WIB - Fulham vs Liverpool
Jadwal Pertandingan Chelsea Berikutnya
Pertandingan: Chelsea vs Aston Villa
Kompetisi: FA Cup
Venue: Stamford Bridge
Hari: Sabtu, 27 Januari 2024
Jam: 02.45 WIB
Baca Juga:
- Betapa Pentingnya Final Carabao Cup untuk Pochettino dan Chelsea
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2024
- Antar Chelsea Semakin Dekat dengan Trofi, Mauricio Pochettino: Saya Sangat Ingin Juara!
- Setelah Pulisic dan Loftus-Cheek, Milan Kini Mau Angkut Chalobah dari Chelsea?
- Chelsea Bantai Middlesbrough dan ke Final Carabao Cup, Assalamualaikum Wembley, Langsung Kasih Trofinya Saja!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Levi Colwill Diincar Liverpool, Chelsea: Maaf Gak Dulu!
Liga Inggris 24 Januari 2024, 19:12
-
Cetak Dua Gol ke Gawang Middlesbrough, Cole Palmer Panen Pujian
Liga Inggris 24 Januari 2024, 11:03
-
Mauricio Pochettino Kecewa Chelsea Kebobolan di Menit Akhir
Liga Inggris 24 Januari 2024, 10:38
-
Usai Bawa Chelsea ke Final Carabao Cup, Pochettino Tak Bisa Santai
Liga Inggris 24 Januari 2024, 10:12
-
Hajar Middlesbrough, Chelsea Sangat Tajam di Depan Gawang
Liga Inggris 24 Januari 2024, 09:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR