Bola.net - - Dietmar Hamann memuji Antonio Conte dan mengatakan sang manajer merupakan alasan mengapa tampil begitu bagus musim ini.
Manajer Italia membawa The Blues naik ke puncak klasemen Premier League dengan formasi 3-4-3 andalannya. Hal ini sekaligus membenarkan keputusan Roman Abramovich untuk memecat Jose Mourinho pada Desember lalu.
Hamann menulis di Paddy Power: "Antonio Conte sudah menemukan sistem yang benar-benar cocok dengan para pemain top di Chelsea. 45 menit pertama melawan Everton ketika mereka unggul 3-0, merupakan permainan terbaik yang pernah saya lihat untuk waktu yang lama."
"Manajer memainkan peran besar dalam mengeluarkan kemampuan terbaik para pemain dan sukses Chelsea saat ini. Mereka kuat di belakang dan mereka sudah mencatat tujuh clean sheet, namun memainkan sepakbola atraktif dan menyerang. Itu bukan sesuatu yang biasanya anda ingat dari Chelsea."
"Mereka amat berbeda bersama Conte. Menyingkirkan Jose merupakan keputusan berani, namun itu adalah pilihan yang benar. Bersama Mourinho, semua tentang dirinya, bukan pemain. Sepakbola adalah olahraga tim dan ia mengalami masalah yang sama di United sekarang. Itulah mengapa pemain tidak mengeluarkan kemampuan terbaik mereka."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Cukup Ketar-ketir Hadapi Tottenham
Liga Inggris 25 November 2016, 22:53
-
Eks Arsenal Ini Kecam Mourinho Yang Tak Respek Pada Wenger
Liga Inggris 25 November 2016, 21:39
-
Chelsea Berencana Boyong Kessi Januari 2017
Liga Inggris 25 November 2016, 21:07
-
Zola Tak Yakin 100 Persen Chelsea Bisa Bekuk Tottenham
Liga Inggris 25 November 2016, 18:03
-
Barcelona Tertarik Angkut Victor Moses
Liga Spanyol 25 November 2016, 18:01
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR