The Reds sudah tak pernah memainkan sang bintang sejak 6 Desember dan baru bisa memanfaatkan servisnya di delapan pertandingan musim ini.
Divock Origi dan Danny Ings juga mengalami cedera, hingga membuat Jurgen Klopp hanya memiliki Christian Benteke sebagai striker murni di tim asuhannya.
Liverpool sendiri sudah gagal mencetak gol di tiga pertandingan terakhir di semua kompetisi dan Aldridge mengatakan mantan timnya amat membutuhkan servis Sturridge.
"Kita sudah pernah mengalami ini sebelumnya bukan? Daniel Sturridge sudah kembali berlatih pekan ini, dan sekali lagi Liverpool kembali ke titik nol - semoga ia bisa muncul dan menyelamatkan mereka," tulis Aldridge di Liverpool Echo.
"Kita sudah mengalami ini musim lalu, kita mengalami beberapa kali momen negatif. Kita hanya duduk, menunggu, dan berharap, dan itu tidak pernah terjadi. Sekarang, satu tahun berlalu dan hal yang sama terjadi lagi. Liverpool tak mengeluarkan uang, mereka mengganti manajer, mereka mencari solusi, namun tak bisa mengatasi masalah terbesar, mereka tidak bisa mencetak gol."
"Sturridge, jika ia mampu kembali ke level terbaiknya, akan mengatasi ini. Akan ada banyak pertandingan penting menanti klub dan ia pasti ingin menjadi bagian dari hal tersebut." [initial]
Baca Juga:
- Atletico Madrid Fokuskan Radar ke Morata
- Casilla Tak Menyesal Kembali ke Madrid
- Eks Barca Ini Tak Kaget Guardiola ke City
- Direktur Madrid Puji Insting Gol Chicharito
- Capello: Zidane Punya Kharisma, Tapi Harus Diberi Waktu
- Capello Nilai Hobi Ganti Pelatih Bisa Buat Madrid Bermasalah
- Capello: Madrid Masih Trauma dengan Kepergian Ancelotti
(liv/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Batal Liverpool, Teixeira Terbang ke Tiongkok?
Bola Dunia Lainnya 4 Februari 2016, 21:02
-
Hanya Sturridge Bisa Selamatkan Liverpool
Liga Inggris 4 Februari 2016, 14:53
-
Sebelum Cetak Gol Indah, Vardy Ternyata Sudah 'Pantau' Mignolet
Liga Inggris 4 Februari 2016, 08:49
-
Rodgers Akui Sempat Bicarakan Lewandowski dengan Klopp
Liga Inggris 4 Februari 2016, 07:09
-
Mignolet Keluhkan Kreativitas dan Tumpulnya Lini Depan Liverpool
Liga Inggris 4 Februari 2016, 03:25
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR