
Bola.net - Manajer anyar Manchester United, Ruben Amorim sudah mulai bekerja di skuad Setan Merah. Ada satu pemain yang dikabarkan menarik perhatian sang pelatih.
Di awal pekan kemarin, Amorim telah resmi mendarat di Manchester. Ia telah memulai pekerjaannya sebagai manajer baru Manchester United.
Amorim sendiri sudah memulai persiapannya sebagai manajer MU. Ia sudah berkenalan dengan sejumlah pemain dan staff Setan Merah.
Fabrizio Romano melaporkan bahwa dalam pertemuan dengan pemain MU yang ada di Carrington, Amorim dikabarkan tertarik dengan satu pemain. Siapa dia?
Simak ulasannya di bawah ini.
Pemain Muda Potensial

Menurut laporan Romano, Amorim dikabarkan menaruh perhatian lebih pada sosok Leny Yoro.
Bek muda itu baru bergabung dengan Manchester United di musim panas kemarin. Ia juga belum bermain secara kompetitif di MU karena ia mengalami cedera.
Namun Amorim menilai sang bek punya potensi yang besar. Ia menilai Yoro bakal berkembang jadi pemain top di masa depan.
Bakal Banyak Dilibatkan

Menurut laporan Romano, Amorim akan melibatkan Yoro di banyak pertandingan MU musim ini.
Amorim kebetulan akan memainkan skema tiga bek di skuad Manchester United. Alhasil ia butuh tambahan bek tengah di timnya.
Yoro diplot bakal jadi starter reguler bersama Matthijs De Ligt dan Lisandro Martinez di jantung pertahanan Setan Merah.
Pulih Tepat Waktu

Yoro sendiri saat ini dikabarkan sudah pulih dari cedera yang menimpanya.
Sang bek dikabarkan sudah fit untuk bermain saat laga debut Amorim, yaitu laga Ipswich Town vs MU setelah jeda internasional nanti.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hari Pertama di MU, Ruben Amorim Kepincut dengan Pemain Ini
Liga Inggris 13 November 2024, 20:22
-
Setelah Chelsea dan Man United, Barcelona Juga Login Dalam Perburuan Striker Porto Ini
Liga Spanyol 13 November 2024, 19:29
-
Kata Fabrizio Romano, Gelandang Ini Bakal Didepak Ruben Amorim dari MU
Liga Inggris 13 November 2024, 19:07
-
Dari Ronaldo ke Bruno Fernandes, 9 Pemain yang Didatangkan MU dari Liga Portugal
Editorial 13 November 2024, 10:42
-
Dikaitkan Kembali ke MU, Begini Jawaban Danny Welbeck
Liga Inggris 13 November 2024, 09:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR