Bola.net - - Eks gelandang , Darren Anderton, memperingatkan Real Madrid bahwa mereka harus membayar minimal 200 juta pounds untuk Harry Kane di musim panas.
Pemain Inggris sukses menjadi top skorer di dua musim terakhir Premier League, hingga membuatnya kini dikaitkan dengan Real Madrid.
Kane pun sudah mencatat start impresif di musim 17/18, dengan mencetak 15 gol dalam 10 pertandingan terakhir di klub dan timnas.
Dan usai beredar kabar yang mengaitkan Kane dengan Madrid di musim panas, Anderton mengatakan bahwa sang striker harus ditebus dengan nilai transfer yang bakal memecahkan rekor.
"Anda berharap dia akan setia di Tottenham. Cara dia bermain dan bertingkah laku, dia seperti bahagia di sini dan semoga dia tak melupakan itu. Saya kira ia ingin menuntaskan perjalanannya di Tottenham," tutur Anderton di PA Sport.
Harry Kane
"Dia akan ingin bermain di stadion anyar mereka dan menjadi bagian dari Tottenham yang memenangkan liga. Namun jika ada tawaran dari Madrid, akan sulit bagi Spurs menolaknya. Jika anda melihat usia dan kemampuannya, dia layak dihargai 150 juta atau bahkan 200 juta pounds."
"Jika mereka mengatakan ya, Harry akan mendapat kesempatan bicara dengan mereka dan saya yakin dia akan datang ke Bernabeu jika memang ada kesempatan. Apakah anda akan menyalahkannya? Anda tak bisa melakukannya. Harry bisa mencetak gol dari situasi apapun."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mariano Diaz Balik ke Real Madrid?
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 19:32 -
Meski Tersendat di Awal, Figo Yakin Madrid Juara
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 18:56 -
0 Gol di La Liga, Ronaldo Masih Yang Terbaik
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 18:35 -
Figo: Madrid Merindukan Gol Ronaldo
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 18:18 -
Tanpa Neymar Barca Akan Baik-baik Saja
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 17:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR