Bola.net - Juara Premier League, Manchester City mengganti target transfer mereka di musim panas ini. The Citizens berencana untuk memboyong Nathan Ake dari Bournemouth dalam waktu dekat.
Manchester City memang tengah mencari bek tengah baru untuk tim mereka. Mereka mencari sosok yang bisa menggantikan Vincent Kompanya yang meninggalkan klub di akhir musim lalu.
Salah satu nama yang diberitakan menjadi target transfer City adalah Harry Maguire. Namun bek Leicester City itu dibanderol sekitar 90 juta pounds sehingga City enggan menebusnya.
Dilansir The Mirror, City kini memiliki target transfer baru untuk memperkuat lini pertahanan mereka. The Citizens diberitakan ingin memboyong Nathan Ake dari Bournemouth.
Ada beberapa pertimbangan mengapa Ake menjadi target transfer City. Yang utama adalah karena performanya yang apik.
Semenjak bergabung secara permanen bersama The Cherries, jebolan akademi Chelsea itu selalu tampil apik bersama Bournemouth. Ia menjadi pilihan utama Eddie Howe di lini pertahanannya.
Selain itu, Howe juga bisa bermain sebagai bek kiri selain posisi utamanya sebagai bek tengah. Itulah mengapa City merasa bek Timnas Belanda itu akan menjadi rekrutan yang bagus untuk timnya.
Berapa harga yang harus ditebus City untuk Ake? Simak informasinya di bawah ini.
Harga Terjangkau
Menurut laporan yang sama, City tidak perlu mengeluarkan uang terlalu banyak untuk mendapatkan jasa Ake.
Sang bek dikabarkan memiliki klausul rilis yang cukup terjangkau. Ia diberitakan bisa didapatkan dengan mahar 40 juta pounds saja.
Untuk itu City diberitakan akan segera mengajukan tawaran kepada Bournemouth untuk memboyong sang bek.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Masih Memiliki Urusan yang Belum Selesai di Premier League
Liga Inggris 8 Juli 2019, 20:46
-
Harry Maguire Kemahalan, Manchester City Beralih ke Nathan Ake
Liga Inggris 8 Juli 2019, 15:40
-
Saga Transfer Harry Maguire: Man City Mundur, MU Unggul
Liga Inggris 8 Juli 2019, 10:20
-
Bukan Duo Manchester, Ini Klub Dani Olmo Berikutnya
Liga Inggris 7 Juli 2019, 05:40
-
Manchester CIty Saingi Manchester United untuk Dani Olmo
Liga Inggris 5 Juli 2019, 15:50
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR