Bola.net - - Sergio Aguero kembali menjadi pahlawan bagi Manchester City. Penyerang asal Argentina ini mencetak hattrick pada laga lawan Newcastle United, Minggu (21/1) dini hari WIB. Man City pun dia bawa menang dengan skor 3-1.
Bagi Aguero, catatan hatrrick ke gawang Newcastle ini memiliki beberapa arti yang spesial dalam karirnya.
Aguero mencetak gol pertamanya pada menit ke-34 usai menyambut umpan Kevin De Bruyne. Selepas itu, dia sukses menjadi eksekutor penalti pada menit 63 dan mencetak gol pamungkasnya pada menit ke-83 menyambut umpan Leroy Sane.
Yang pertama, tiga gol yang diceploskan ke gawang Karl Darlow tersebut, membuat dirinya kini sudah 11 kali mencetak hattrick untuk Man City. Aguero pun sukses mewujudkan keinginannya untuk bisa memecahkan catatan 10 hattrik yang sebelumnya dia rangkum.
Lebih spesial lagi, Aguero menoreh hattrick dengan cara yang sempurna. Ia mencetak hattrik ke gawang Newcastle dengan kaki kiri, kami kanan dan juga sundulan kepala.
3 - Sergio Aguero has scored the first perfect Premier League hat-trick since the Argentine himself scored one against Newcastle in October 2015. Deja-vu. pic.twitter.com/zs4I9Czy82
— OptaJoe (@OptaJoe) January 20, 2018
Tapi, ini bukan kali pertama Aguero mencetak hattrick sempurna untuk Man City. Pada Oktober tahun 2015 silam, Aguero juga memakai kaki kiri, kaki kanan dan kepalanya untuk membobol gawang, lagi-lagi Newcastle, di sebuah laga Premier League.
Tiga gol ini juga membuat eks pemain Atletico Madrid kini sudah mengumpulkan 16 gol dari 19 pertandingan di Premier League. Tapi, Aguero masih tertinggal empat gol dari Harry Kane yang memimpin daftar top skor sementara Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Aguero Bikin Pep Move On dari Sanchez
Liga Inggris 21 Januari 2018, 09:07 -
Guardiola: 10 Kemenangan Lagi untuk Juara Premier League
Liga Inggris 21 Januari 2018, 08:35 -
Hattrick Yang Spesial Bagi Aguero
Liga Inggris 21 Januari 2018, 08:03 -
Fernandinho: Guardiola Tingkatkan Level Permainan City
Liga Inggris 21 Januari 2018, 04:40 -
Guardiola Bantah Beri Tekanan City Terkait Transfer Sanchez
Liga Inggris 21 Januari 2018, 03:00
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR