Bola.net - - Winger Eden Hazard mengirimkan sebuah signal kepada para tim rival Chelsea dalam perebutan gelar Premier League. Menurutnya, Chelsea sudah berpengalaman dan tahu betul cara untuk bisa menjadi juara.
Peluang Chelsea untuk mendapatkan tahta Premier League 2016/17 memang terbuka lebar. The Blues melesat sendiri di puncak klasemen dengan raihan 63 poin. Unggul 10 poin dari Tottenham yang berada di posisi kedua.
Dengan kondisi seperti itu, maka peluang Chelsea untuk menjadi juara tentu saja sangat besar.
"Kami adalah tim yang profesional. Kami telah memenangkan Premier League dua tahun yang lalu sehingga kami sudah tau apa yang harus dilakukan," ucap Hazard.
Hazard menjadi bagian dari Chelsea saat menjadi juara Premier League dua musim lalu. Saat itu, tim asal London bermain konsisten hingga akhir musim di bawah asuhan pelatih Jose Mourinho.
Hazard pun kini meminta para pemain Chelsea untuk tetap bermain serius, meski di klasemen punya margin poin yang tinggi dengan para pesaing di klasemen.
"Kami telah berada di puncak klasemen selama beberapa bulan terakhir, kami ingin bertahan di posisi ini dan kami harus mengambil sebuah pertandingan begitu pertandingan lain usai," tambahnya.
Selasa (7/3) depan, Chelsea akan melawat ke markas West Ham di laga Premier League. Kemenangan dari laga ini bisa melapangkan jalan bagi tim besutan Antonio Conte untuk menjadi juara pada musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Beda Ibrahimovic Dengan Shevchenko Menurut Carragher
Liga Inggris 28 Februari 2017, 23:41
-
Hazard: Kami Tahu Caranya Jadi Juara
Liga Inggris 28 Februari 2017, 19:45
-
Chelsea Pantau Langsung Permainan Andrea Belotti
Liga Italia 28 Februari 2017, 19:03
-
Mencetak Gol Tak Jadi Obsesi Eden Hazard
Liga Inggris 28 Februari 2017, 17:07
-
Terry: Selamat untuk Carlo Ancelotti!
Liga Inggris 28 Februari 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR