Pemain asal Belgia itu menjelaskan bahwa dengan memainkan banyak laga dalam satu pekan, hal tersebut bakal membuatnya semakin berkembang sebagai pemain. Oleh karena itu ia tidak ingin Jose Mourinho mencadangkannya di Chelsea.
"Saya ingin terus bermain, bermain, dan bermain. Amat mudah untuk mencari ritme permainan dengan cara itu. Amat bagus jika kita mendapat libur, di musim panas, libur amat penting, namun ketika saya mulai bermain lagi, saya tidak ingin berhenti," tutur Hazard pada reporter.
"Saya bisa mencapai level permainan yang bagus dengan cara itu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Imbangi Chelsea, Forster Disebut Salah Satu Terbaik Eropa
Liga Inggris 16 Maret 2015, 22:13
-
Cahill: Chelsea Harus Tenang dan Nikmati Pertandingan
Liga Inggris 16 Maret 2015, 19:28
-
Chelsea dan Spurs Siap Tampung Falcao
Liga Inggris 16 Maret 2015, 19:01
-
Ivanovic Akui Chelsea Kesulitan Bobol Gawang Southampton
Liga Inggris 16 Maret 2015, 17:13
-
Gagal Kalahkan Soton, Ivanovic Sebut Chelsea Tak Beruntung
Liga Inggris 16 Maret 2015, 17:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR