PSG disebut amat tertarik untuk mendapatkan gelandang serang Chelsea tersebut usai mereka sudah mencapai kata sepakat dengan klub guna mendatangkan David Luiz.
Meski ada banyak pihak yang meyakini ia akan menjadi pemain berikutnya yang meninggalkan Stamford Bridge, Hazard mengklaim bahwa ia amat fokus untuk menjalani latihan guna Piala Dunia bulan depan.
"Jika anda benar-benar mengenal saya maka anda akan tahu bahwa saya sama sekali tidak terganggu dengan hal seperti itu," jelas Hazard pada reporter.
"Setiap tahun mereka mengatakan saya akan pergi ke mana saja. Itu adalah bagian dari pekerjaan. Saya fokus pada Piala Dunia, yang akan menjadi lebih penting dari apa yang disebut oleh surat kabar," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Masuk Dalam Perburuan Toni Kroos?
Liga Inggris 28 Mei 2014, 19:15
-
Inikah 10 Pemain Incaran Chelsea Musim Depan?
Editorial 28 Mei 2014, 17:41
-
Mourinho Inginkan Kehadiran Varane Musim Depan
Liga Inggris 28 Mei 2014, 14:33
-
Mourinho Siapkan 'Penjarahan' Atletico
Liga Inggris 28 Mei 2014, 12:34
-
Deretan 20 Defender Termahal Sepanjang Sejarah Sepakbola
Editorial 28 Mei 2014, 12:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR