The Blues mendatangkan De Bryne dari klub asal Belgia, Genk pada Januari tahun 2012, namun ia tidak langsung bergabung dengan Chelsea sampai pada awal musim lalu.
Pada akhirnya De Bruyne hanya tampil sebanyak 3 kali saja di pentas Premier League sebelum dijual ke Wolfsburg seharga 18 juta Pounds Januari lalu.
"Saya rasa di Chelsea tekanan yang anda dapat jauh lebih besar daripada di Wolfsburg. Saya sebenarnya sangat ingin bermain bersamanya (De Bruyne). Sangat disayangkan dia pergi, namun saya ikut senang karena dia melalui musim yang gemilang di sana." ujar Hazard.
De Bruyne sendiri memang tampil gemilang bersama Wolfsburg. Ia bahkan mencatatkan namanya sebagai raja assist nomor dua di Eropa, hanya kalah satu saja dari Cesc Fabregas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bebaskan Cech Pilih Klub Baru
Liga Inggris 27 Maret 2015, 23:09
-
Berkarir di Inggris, Hazard Akui Kualitasnya Kian Meningkat
Liga Inggris 27 Maret 2015, 21:24
-
Tim-tim Inggris Jeblok di UCL, Ini Kata Hazard
Liga Champions 27 Maret 2015, 20:40
-
Hazard Tak Kecewa Chelsea Dijegal PSG di Liga Champions
Liga Champions 27 Maret 2015, 20:09
-
Hazard Ternyata Kecewa De Bruyne Didepak Chelsea
Liga Inggris 27 Maret 2015, 17:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR