Heitinga didatangkan dari Everton pada bursa transfer Januari lalu. Banyak yang mengira ia sudah mengambil keputusan salah padahal sebelumnya banyak klub yang posisi lebih baik dari Fulham mengincar tanda tangannya.
Namun Heitinga tak sepakat dengan hal tersebut. Ia bahkan bertekad ingin membantu klubnya bertahan di Premier League.
"Saya sebenarnya punya banyak pilihan tapi Fulham adalah keputusan tepat dan saat ini masih keputusan yang tepat," ungkap Heitinga kepada The Chronicle.
"Saya tahu sebelum datang ke sini, situasinya pasti akan sulit. Kami sadar bahwa kami sedang dalam situasi yang mengharuskan kami untuk menang dan selalu tetap bersama." (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Heitinga Tak Pernah Menyesal Gabung Fulham
Liga Inggris 8 Maret 2014, 03:56
-
Mourinho: Hazard Buat Chelsea 'Klik'
Liga Inggris 4 Maret 2014, 00:32
-
Matic: Kekalahan Arsenal Bagus Bagi Chelsea
Liga Inggris 3 Maret 2014, 19:12
-
Mourinho Bantah Tak Mainkan Eto'o Karena Masalah Pribadi
Liga Inggris 3 Maret 2014, 17:17
-
Schurrle Beberkan Latihan Keras ala Mourinho
Liga Inggris 3 Maret 2014, 09:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR