
Saat ini The Reds untuk sementara berhasil menduduki puncak klasemen liga, dengan poin absolut dari tiga laga awal musim 2013/14. Dari tiga kemenangan beruntun tersebut, skuat Brendan Rodgers juga sukses mencatat clean sheet.
Menurut Henderson, kekompakan para defender Liverpool yang kerap ditempati kuartet Glen Johnson, Kolo Toure, Daniel Agger dan Jose Enrique, merupakan kunci dari sukses kemenangan timnya sejauh ini.
"Secara defensif kami terlihat sangat solid. Terkadang anda harus mengutamakan hasil pertandingan dan kami telah melakukannya," ujar Henderson.
Selain itu, keberhasilan Liverpool mempertahankan keperawanan gawang Simon Mignolet juga membuat Henderson puas.
"Namun clean sheet juga sangat memuaskan. Kami begitu solid di belakang pada dua laga pembuka kami, dan sama halnya ketika menghadapi Manchester United." [initial]
(ldp/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fowler: Fellaini Bagus, Tapi Bukan Level United
Liga Inggris 6 September 2013, 21:58
-
Henderson: Lini Belakang Jadi Kunci Kemenangan Liverpool
Liga Inggris 6 September 2013, 17:30
-
Lagi, Gerrard Gandoli Suarez Dengan Pujian
Liga Inggris 6 September 2013, 17:26
-
Kolo Toure Tawari Perbaikan Tato Salah Eja Fans Liverpool
Bolatainment 6 September 2013, 12:50
-
Diam-Diam Arsenal Siap Bajak Suarez Januari Nanti
Liga Inggris 6 September 2013, 07:45
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR