Giroud seringkali mendapat kritik dari suporter lantaran kegagalannya untuk tampil bagus di pertandingan penting, hingga membuat banyak orang merasa klub perlu mendatangkan satu bomber anyar yang lebih garang di musim panas.
Namun Henry mengatakan pada The Sun: "Anda bisa lihat Giroud menjadi pemain yang lebih bagus ketika ada orang-orang yang mendukungnya di sekitarnya. Lihat bagaimana ia bermain di Prancis bersama Antoine Griezmann. Ia sangat bagus ketika ia bisa menahan bola dan memberi umpan satu sentuhan. Namun ia butuh pemain yang bisa berlari di belakangnya."
"Itulah kualitas yang mereka butuhkan. Dengan Alexis Sanchez dan Mesut Ozil, mereka akan terus bisa menciptakan peluang. Ini bukan sesuatu yang rumit, mereka harus mendatangkan striker baru. Olivier Giroud sudah bermain bagus. Ia pemain yang bagus, namun mereka membutuhkan seseorang seperti Sergio Aguero atau Luis Suarez."
"Mereka gagal mendapatkan Suarez beberapa tahun silam. Ia akan sempurna untuk mereka dan bisa membantu memenangkan liga. Ketika saya melihat Sanchez bermain untuk Chile, ia ada di barisan depan, bergerak bebas. Tidak di kiri, tidak di kanan. Jika Alexis bisa bermain seperti ini bersama Giroud, keduanya akan mendapatkan keuntungan yang bagus." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Guardiola, Bellerin Pertimbangkan Khianati Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:47
-
Inilah Empat Kapten Arsenal Musim 2016/17
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:30
-
Arsenal Tak Jelas, Kante Pun Pilih Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:01
-
Arsenal Siap Rogoh Rp 866 Miliar untuk Julian Draxler
Liga Inggris 18 Juli 2016, 19:50
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR