Van Persie sepertinya akan mengikuti langkah beberapa pendahulunya yang pergi dari Arsenal. Dalam beberapa musim terakhir, Arsenal memang selalu kehilangan pemain-pemain penting di bursa transfer musim panas.
"Kami semua berharap Van persie bertahan. Saya tak tahu apa yang sebenarnya sedang terjadi tetapi para fans berharap dia tetap di Arsenal. Dia masih berstatus pemain Arsenal dan pelatih harus bisa mengatasi masalah ini," ucap Henry kepada Sky Sports News.
Henry menolak memberi komentar mengenai gagalnya negosiasi kontrak baru Van Persie. Henry tak ingin berbicara sebagai orang luar yang berpotensi menghadirkan masalah baru buat Arsenal. Henry hanya ingin Arsenal bermain bagus.
Henry yakin Arsenal akan tetap menjadi tim kuat tanpa kehadiran satu atau dua pemain bintangnya. Dia memberi contoh dengan menyebutkan kepergiannya ke Barcelona FC pada 2007. Henry menyebut Arsenal masih bisa berprestasi meski musim selanjutnya harus berjuang tanpa dirinya. (mtr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas: Mou Keluarkan Kualitas Terbaik Pemain
Liga Spanyol 31 Juli 2012, 22:30
-
Henry Berharap Van Persie Bertahan
Liga Inggris 31 Juli 2012, 21:30
-
Vilanova Akui Tolak Bermain di Supercopa Catalunya
Liga Spanyol 31 Juli 2012, 20:31
-
Zlatan: PSG Perlu Kerja Keras Untuk Samai Barca
Liga Spanyol 31 Juli 2012, 18:19
-
Barca Sepakat Ubah Jadwal Supercopa Catalunya
Liga Spanyol 31 Juli 2012, 16:01
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR