Meski mampu menang atas 1-0 di Emirates semalam, Chelsea kini masih duduk di peringkat 13 klasemen sementara liga. Secara poin, mereka masih tertinggal 14 angka dari Tottenham yang ada di peringkat empat.
Henry mengatakan bahwa kegagalan bermain di Liga Champions akan membuat Chelsea kesulitan di bursa musim panas mendatang.
"Jelas bahwa apa yang mereka alami saat ini telah merusak lebih dalam dibanding yang orang kira. Dan sekarang mereka tidak bisa menyalahkan siapapun," tutur Henry di The Sun.
"Tidak ada pemain top yang akan bergabung dengan Chelsea di bulan Januari karena mereka tidak tahu siapa manajer mereka musim depan atau apakah mereka akan bermain di Liga Champions."
"Sepertinya mereka akan mendapatkan Alexandre Pato dari Corinthians. Namun jika saya punya kans gabung Chelsea bulan ini, saya lebih memilih menunggu hingga musim panas dan menanti jawaban dari pertanyaan yang muncul." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Ingin Arsenal Move On
Liga Inggris 25 Januari 2016, 22:36 -
Inilah Tiga Pemain yang Akan Bangkitkan Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2016, 20:20 -
Chelsea Jual Ramires ke Tiongkok dengan 25 Juta
Liga Inggris 25 Januari 2016, 19:38 -
Matic: Kartu Merah Arsenal Tak Berarti Apapun
Liga Inggris 25 Januari 2016, 17:47 -
Alexis Sanchez Terkejut Chelsea Ada di Papan Bawah
Liga Inggris 25 Januari 2016, 14:37
LATEST UPDATE
-
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR