Bola.net - - Thierry Henry percaya bahwa tidak ada pemain lain dengan kualitas seperti Mesut Ozil di Premier League, namun ia mengeluhkan betapa jarangnya pemain Jerman bersinar.
Sosok 28 tahun banyak mendapat kritik musim ini karena dianggap bermain tak konsisten, dan hal itu sedikit banyak mempengaruhi kegagalan finish di empat besar, pertama kalinya di bawah asuhan Arsene Wenger.
Henry kemudian mencoba memberikan pendapatnya soal performa yang ditunjukkan oleh Ozil di musim kompetisi kali ini.
Thierry Henry
"Ketika Ozil dalam ritme yang tepat, tidak ada yang bisa menandinginya soal visi dan caranya mengatur tempo. Dia melepas bola yang tepat. Namun dia tak bisa melakukan itu tiap pekan. Saya tidak tahu mengapa," tutur Henry di Sky Sports.
"Dia menjalani periode yang mirip tahun lalu, di mana ia memberi assist pada semua orang, menjalani musim yang hebat, namun tidak menutup musim dengan baik. Tahun ini, banyak orang bicara soal konsistensinya."
"Kita tahu dia salah satu yang terbaik di posisinya, namun kadang konsistensinya tidak sesuai dengan kualitasnya sebagai pemain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FA Tambah Hukuman Pada Koscielny
Liga Inggris 23 Mei 2017, 22:40
-
City Bersedia Bayar 50 Juta Demi Sanchez
Liga Inggris 23 Mei 2017, 17:48
-
Legenda Arsenal: Semoga Chelsea Berada di Hari Buruk
Liga Inggris 23 Mei 2017, 17:04
-
Henry: Kegagalan Arsenal Bukan Salah Wenger
Liga Inggris 23 Mei 2017, 15:00
-
Hadapi Chelsea di Final, Bellerin Percaya Formasi Wenger
Liga Inggris 23 Mei 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR