
Bola.net - Rumor transfer Diego Leon ke Manchester United dipastikan jadi kenyataan. Setan Merah sudah berhasil mengunci transfer bek milik Cerro Porteno.
Beberapa hari terakhir, nama Leon lagi ramai diperbincangkan. Ini disebabkan bek berusia 17 tahun itu mendadak dikaitkan dengan Manchester United.
Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan kesengsem berat dengan bek asal Paraguay tersebut. Jadi mereka ingin memboyongnya di tahun 2025 nanti.
Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano memberikan update seputar transfer ini. Ia memastikan bahwa MU telah mengunci transfer Diego Leon.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Capai Kesepakatan

Menurut laporan tersebut, Manchester United telah mencapai kesepakatan dengan Cerro Porteno untuk transfer Leon.
Manchester United akan membayar USD empat juta untuk mahar transfernya. Ada klausul adds on sebesar USD satu juta untuk sang bek.
Selain itu, ada klausul tambahan bernilai USD 3,5 juta terkait performa sang bek di masa depan.
Gabung di Musim Panas

Romano juga melaporkan bahwa transfer Leon baru akan tuntas di musim panas tahun 2025 mendatang.
Ini disebabkan Leon masih berusia 17 tahun. Sementara peraturan di Amerika Selatan menyatakan bahwa seorang pemain baru bisa pindah ke Eropa di usia 18 tahun.
Jadi nantinya Leon akan resmi menjadi bagian dari Setan Merah di bulan Juli 2025 mendatang.
Momen Bersejarah

Leon sendiri akan mencatatkan sejarah baru dengan bergabung dengan Manchester United.
Ia akan jadi pemain Paraguay pertama yang pernah membela Setan Merah.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sempat Digosipkan Jadi Calon Manajer Manchester City, Ruben Amorim: Hoax Doang Itu Mah!
Liga Inggris 13 Desember 2024, 22:25
-
Soal Blunder Andre Onana, Ruben Amorim: Udah, Gak Usah Dibesar-besarkan!
Liga Inggris 13 Desember 2024, 21:18
-
Derby Manchester, MU Siap Turunkan Tim Terbaik Lawan Manchester City
Liga Inggris 13 Desember 2024, 21:08
-
Rasmus Hojlund: MU Bakal Semakin Mengerikan Bersama Ruben Amorim
Liga Inggris 13 Desember 2024, 20:41
-
Here We Go! Manchester United Kunci Transfer Diego Leon
Liga Inggris 13 Desember 2024, 20:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR